Ciledug Indah, 10 Januari 2013.
"...Kalau mendung benar-benar hitam
Kalau hujan benar-benar bercucuran
Lalu mendung menjadi abu
Lalu hujan menjadi reda
Kalau kalau mendung benar-benar gelap
Menghitam jadikan kelabu
Kalau kalau hujan deras jatuhkan cucuran
Jadikan gemuruh pilu
Lalu lalu mendung tinggal berlalu
Hujan pun lalu lalu berpadu gelak yang lucu..."
KALAU MENDUNG LALU HUJAN
(Kepada Pawang Hujan)
Dian Ayoe Ma'ruf, Oktober 2011
(fb:22042014)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar